Pengumuman lolos seleksi administrasi program pengembangan calon dosen Politeknik/Vokasi Ditjen Dikti
Oleh Septien Prima – 15 November 2013
Kepada yth : Para pelamar calon dosen Politeknik/Vokasi
Menindaklanjuti pengumuman beasiswa calon dosen Politeknik/Vokasi BPP-LN Ditjen Pendidikan Tinggi tanggal 8 Oktober 2013, dengan hormat kami sampaikan daftar nama calon dosen yang telah lolos seleksi administrasi. …